Jumat, 12 Juli 2013

Dunia Bersama Sahabat



Dunia Bersama Sahabat

Tak terasa waktu ini telah berlalu
Menuliskan setiap kisah hidup kita
Canda tawa tangis dan marah
Memberikan warna disela-selanya
Alangkah indahnya dunia ini

Kau seperti bintang
Berikan harapan di setiap langkahku
Seperti matahari pagi
Berikan kekuatan di setiap lemahku
Tak akan pernah terbayangkan
Andai aku tanpa dirimu

Walau jarak pisahkan raga kita
Tapi hati kita tetap satu
Walau tantangan menghadang
Tak akan goyahkan kita
Aku bisa karena dirimu
Kita bisa karena bersama
Sampai akhir waktu
Kaulah sahabat sejatiku

Tidak ada komentar:

Posting Komentar